August 31, 2023

Day

Kab. Malang (MAN 1 Malang) Olimpiade Sains Nasional (OSN) adalah ajang kompetisi  dalam rangka pengembangan bakat dan minat peserta didik tingkat SMA/MA dan juga SMP/MTs. OSN ini diselenggarakan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia, Pusat Prestasi Nasional Kemendikbud Ristek. Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat Provinsi jenjang SMA/MA dilaksanakan pada 5-8 Juni 2023 secara daring serentak nasional....
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Pembukaan Porseni (Pekan Olahraga dan Seni) Tingkat Kabupaten Malang pada Sabtu, 29 Juli 2023 berlangsung meriah. Porseni yang memperebutkan piala bergilir Bupati Malang ini secara resmi dibuka oleh Kepala Dispora Kabupaten Malang. Dalam sambutannya, Kepala Dispora Kabupaten Malang berharap para peserta tidak hanya memaknai kegiatan ini semata-mata untuk eksebisi melainkan...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Dalam rangka menguatkan nilai-nilai moderasi beragama serta bagaimana pengaplikasian moderasi beragama dalam kehidupan sehari-hari, Dharma Wanita Persatuan ( DWP) Kementerian Agama Kabupaten Malang  menggencarkan sosialisasi moderasi beragama di lingkungan satuan pendidikan. Kali ini, DWP MAN 1 Malang di bawah naungan  Kementerian Agama Kabupaten Malang melaksanakan kegiatan Penguatan Nilai-Nilai Moderasi Beragama...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Masih dalam rangkaian classmeeting yang juga bertepatan dengan peringatan Idul Adha 1444 H, siswa-siswi  MAN 1 Malang mengadakan lomba  manasik haji. Bertempat di lapangan utama dan lapangan sepakbola MAN 1 Malang dimulai pukul 08.00 WIB  hingga selesai, pada Rabu tanggal 21 Juni 2023. Manasik haji dilombakan antar kelas yang diikuti...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Prestasi gemilang berhasil diraih oleh Pramuka Patiunus dan Putri Campa (Prapanca) MAN 1 Malang. Prestasi tersebut diraih dalam event LKP Unisma se Jawa-Bali yang diselenggarakan pada 27 hingga 30 Juli 2023. Satria Badrus Salam selaku Pradana Prapanca menyampaikan ucapan syukur dan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukung dan...
Read More
Kab. Malang ( MAN 1 Malang) Kompetisi Sains Madrasah merupakan sebuah ajang kompetisi bergengsi yang diadakan oleh Kementerian Agama Republik Indonesia. Kompetisi ini diikuti oleh seluruh siswa madrasah berdasarkan jenjang masing-masing mulai dari MI, MTs, dan juga MA. Pada jenjang Madrasah Aliyah, MAN 1 Malang turut serta dalam kejuaraan tersebut. Mengirimkan siswa terbaiknya, MAN 1...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Sayla Nafulani Damayanti, siswa MAN 1 Malang yang duduk di kelas 12 IPS 3 berhasil meraih juara 1 Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tingkat Provinsi Tahun 2023 di bidang Ekonomi terintegrasi. Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tingkat Provinsi Tahun 2023 ini diselenggarakan secara daring pada 5-6 Agustus 2023 oleh Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Mengulang kesuksesan di tahun-tahun sebelumnya, Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Malang kembali menjadi yang terbaik sehingga menjadi juara umum dalam ajang  Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Kabupaten Malang yang diselenggarakan pada Sabtu, 29 Juli 2023. Kepala MAN 1 Malang Dr. Khairul Anam, M. Ag. menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada para peserta...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Gelar karya merupakan akhir kegiatan dari rangkaian proyek penguatan profil pelajar pancasila yang ketiga. Proyek penguaatan profil pelajar pancasila ketiga mengambil tema gaya hidup berkelanjutan. Proyek ini merupakan salah satu pembelajaran lintas disiplin ilmu untuk mengamati dan memikirkan solusi terhadap permasalahan di lingkungan sekitarnya. Kegiatan proyek ini memberikan kesempatan kepada peserta...
Read More
Kab. Malang (MAN 1 Malang) Peserta didik MAN 1 Malang yang mengikuti English Competition The 8th ESA Anniversary berhasil membawa pulang kemenangan. Tiga peserta didik MAN 1 Malang berhasil menunjukkan kemampuan bahasa inggrisnya dengan menjuarai tiga lomba dalam English Competition The 8th ESA Anniversary yang diselenggarakan oleh IAI Al Qolam pada Senin, 31 Juli 2023....
Read More
1 2